Wednesday, March 16, 2016

Inilah yang Terjadi Ketika Kamu Lebih Mementingkan Pekerjaan Daripada Waktu Bersama Keluarga

Inilah yang Terjadi Ketika Kamu Lebih Mementingkan Pekerjaan Daripada Waktu Bersama Keluarga

"Uang tidak bisa membeli segalanya, kan?"

Menjadi orang berduit banyak, memiliki jabatan tinggi, adalah impian banyak orang. Konsekuensinya, tentu saja mereka akan menjadi orang yang super sibuk, bahkan terkadang harus mengorbankan waktu bersama keluarga.

Namun, setelah itu apa yang akan kamu dapat? Ketika kamu melewatkan momen berharga, apakah itu sebanding dengan uang yang kamu hasilkan?

Semoga ilustrasi berikut ini menyadarkanmu.

1. Jangan abaikan telepon dari keluarga, bisa jadi isinya adalah pesan yang sangat penting.


2. Kapan lagi kamu bisa bersama-sama dengan teman masa susah dan senang ketika SMA atau kuliah dulu?


3. Apakah bisnismu lebih penting dibandingkan perkembangan emas buah hatimu?


4. Sibuk mengurus bisnis, membuatmu lupa dengan mereka yang telah membesarkanmu sejak kecil


5. Apakah kamu ingin ketika anakmu sendiri sudah lupa dengan wajahmu saking jarangnya jumpa?


Semoga kamu tersadarkan kalau mengejar materi dan kesenangan dunia tidak akan ada akhirnya. Tapi, memori dan kenangan bersama orang-orang tercinta akan abadi di ingatan.

Jadi, mana yang lebih kamu pilih? Uang atau keluarga? Bagilah waktumu dengan bijak.

Bagikan juga artikel ini ke temen-temen kamu yang lain, supaya mereka sadar dan tidak hanya mengejar kesenangan dunia..

Sumber : keepo.me

Inilah yang Terjadi Ketika Kamu Lebih Mementingkan Pekerjaan Daripada Waktu Bersama Keluarga Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown